Powered By Blogger

Wednesday, December 29, 2010

Investasi 3T uang kembali 30 tahun kemudian

Analisa @Djupriadi Hasmam

Rencana investasi Dolphin island 3T Rupiah. Mari kita coba hitung dan bandingkan dengan proyek sejenis. Pakai kurs 1USD=10,000.
Jadi 3T rupiah = 3000M rupiah = 300 Jt USD. Populasi penduduk belitung katakanlah 240,000 jiwa.

Taman impian jaya ancol yg sudah berdiri sejak 1965, atau 45 tahun.
Harga tarif masuk ancol Rp13,000/org. Mobil Rp 13,000 & motor Rp 10,000.
Tarif masuk wahana lain: Dufan Rp 150,000, Ocean dream Rp 90,000,

Atlantis Rp 100,000 dan Seaworld 50,000. Ambillah rata rata Rp100,000
Taman Impian Jaya Ancol membukukan pendapatan l940 miliar rupian tahun 2009
dan baru bisa dapat lebih dari 1T rupiah di tahun 2010 dgn total pengunjung 14,5 Juta orang di tahun 2010.

Jumlah wisatawan ke belitung katakan 10,000 orang. Inipun sepertinya masih kebanyakan.
Total pegunjung ditambah wisatawan kita pakai faktor kelipatan dua menjadi sekitar 500,000 org.
500,000 org x 100,000 = 50,000,000,000 = 50 Milliar.
untuk balik modal 3Trilliun perlu 60 tahun. Katakan paling cepat 30 tahun.

Investor mana yg mau uangnya 3Trillun mau balik selama 30 tahun??????
Dengan bunga bank 10% pertahun, uang 3T disimpan dibank dengan duduk manis menghasilkan 300M rupiah per tahun.

Wacana membuka lapangan pekerjaan adalah angin surga.
Pengalaman selama ini paling juga jadi office boy dan satpam.
Tidak sebanding dengan kerusakan alam dan kehilangan lapangan pekerjaan bagi nelayan di sekitar Tg Pendam.
Jangankan dibandingkan dengan Dubai atau Singapore, dengan Taman Impian Ancolpun rencana Dolpin island ini jauh dari realitas akal sehat.
PEJABAT PEMERINTAH, WAKIL RAKYAT DI DPR, yg menyetujui proyek ini tidak lebih dari NIAT MENJARAH potensi timah dipantai tanjung pendam.
Masyarakat belitong hendaknya menerapkan sangsi sosial kepada para penjarah ini.
MUN di FB INI ADE PERADEAN/PERABANGAN/SEDARE NOK SETUJU KAN PROYEK KAPAL HISAP DAN DOLPHIN ISLAN INI,
TULONG DI PIKIRKAN DAN SARANKAN KE NOK BERSANGKUTAN, USAK GILAK SERAKAH. RUMAH MASA DEPAN ITU NGAK 2x1M.

SEKALI LAGI TOLAK KAPAL HISAP DAN DOLPIN ISLAND.

No comments:

Post a Comment

Bagaimana Pendapat Anda ?
What do you think?